Pages

Wednesday, May 25, 2011

Twitter: New Notifications Setting


sejak kemaren banyak pengguna twitter bertanya-tanya adanya fitur baru yang memungkinkan notifikasi ke email apabila ada teman yang melakukan retweet (rt) ataupun mention/ reply di samping direct message (dm) yang sebelumnya sudah ada. bagi pengguna yang memiliki twit yang berpotensi di retweet banyak follower mungkin menjadi masalah baru dengan banyaknya notifikasi ke alamat email yang digunakan.

saat ini twitter juga memberlakukan tambahan notofikasi ke alamat email yang berupa "i'm sent a reply or mentioned", "my tweets are marked as favorite", "my tweets are retweeted" di samping "i'm sent a direct message" yang sudah ada sebelumnya. untuk mengatur ada tidaknya notifikasi tersebut bisa menggunakan versi desktop twitter dengan membuka halaman https://twitter.com/settings/notifications setelah sebelumnya login terlebih dahulu. kemudian pilih notifikasi yang diinginkan sesuai keperluan masing-masing. notifikasi terbagi dalam "messages", "activity" dan "updates" yang akan dikirim melalui iemal.

sebenarnya kalo kita menggunakan aplikasi twitter sudah ada notifikasi sendiri yang tertera di aplikasi tetapi bagi pengguna tertentu yang lebih sering membuka email akan lebih update apabila diaktifkan semua notifikasi ini.

No comments:

Post a Comment