Search

Thursday, September 23, 2010

New Foursquare Badge: How To Unlock RunKeeper Badges (Warm Up, 5K, Marathon & Over Achiever)



Hey, remember that time you finished a 5K? Because it JUST happened. Feels good, doesn't it? Who knows... maybe some day you'll make it through a marathon!

kisah lanjutan badge 'runkeeper' ada di sini. kali ini lebih menarik karena kali ini ada 4 badge baru yang dapat diunlock tanpa melakukan check-in sama sekali terutama bagi olahragawan atau yang aktif fitnes.

pertama kali yang harus dilakukan adalah membuat akun di http://runkeeper.com trus masukkan data-data termasuk sharing ke akun foursquare di alamat http://runkeeper.com/settings/sharing termasuk juga apabila pengen di share juga ke akun foursquare maupun twitter.

kemudian setelah selesai melakukan aktifitas olahraga masukkan data-data dengan cara klik "post new activity" dan pilih aktivitas yang dilakukan misalnya lari atau jalan atau bahkan berenang. akatifitas tersebut juga dapat dilakukan dengan menggunakan alat seperti treadmill atau stationary bike. setelah itu klik "next" pilih lokasi tempat berolah raga atau rute-nya yang ada di peta kemudian klik lagi "next" untuk menambahkan data-data lain seperti waktu yang diperlukan termasuk jam yang digunakan.

badge yang didapatkan dari aktifitas melalui runkeeper ini ada 4 macam, yakni "warm up" dengan catatan teleah menyelesaikan 3 aktifitas/ badge kedua adalah "5K" yakni badge setelah menyelesaikan aktifitas berlari 5 km. badge ketiga lebih berat yakni "marathon" yang harus diselesaikan dengan cara lari marathon sejauh 26.2 mil. dan badge terakhir adalah "over achiever" yakni telah melakukan 5 aktifitas yang berbeda.

"runkeeper" selain bisa diakses melalui versi web juga bisa menggunakan aplikasi yang dipasang di perangkat iphone ataupun android... sayang belum ada versi blackberry tetapi bisa kok pake versi web-nya.

tertarik dengan badge ini? silahkan berolahraga di pagi hari, catat di runkeeper dan dapatkan badge...

contoh badge:
- 5k
- warm up
- marathon
- over achiever

deskripsi masing-masing badge:
- warm up:  Congratulations! That's 3 activities completed with RunKeeper. But don't stop now... You're just getting warmed up! Try tracking an upcoming race or some other activities with RunKeeper to earn more badges.

- 5k: Hey, remember that time you finished a 5K? Because it JUST happened. Feels good, doesn't it? Who knows... maybe some day you'll make it through a marathon!

- marathon: You finished a marathon (that’s twenty-six point two miles, friend), and all you got was this badge. Oh wait… and that INCREDIBLE feeling of accomplishment! Way to go!

- over achieverNice! You've tracked 5 different activity types on RunKeeper. You win a free air guitar!

3 comments:

Anonymous said...

Nggak bisa diunlock... Padahal uda d share,,, ga mau masuk k foursquarenya,, :(
Ada saran?

ARZ said...

bos,run keepernya saya main di webnya.. udah sign in, trus udah di link ke 4sq, trus udah bikin sekitar 7 activity, tapi belum ke unlock juga ya badge nya? any idea wy? thanks..

Amel said...

kalo mau unlock badge, posting aktifitasnya harus di hari yang berbeda. Cmiiw