Search

Wednesday, April 30, 2014

Gadget Comparison: Samsung Galaxy S5 vs LG G2



Sedang pilih-pilih perangkat android terbaru? Banyak pilihan saat ini dari berbagai manufacture smartphone yang saling bersaing di ranah android. Bagi kalangan high-end bisa mempertimbangkan 2 gadget terbaru dari 2 produsen asal Korea yakni Samsung dan LG.

Samsung dengan smartphone terbaru Galaxy S5 kali ini dibandingkan dengan LG G2 yang saat diluncurkan untuk bersaing dengan Galaxy S4.  Ada beberapa keunggulan dari Galaxy S5 yang tidak dimiliki LG G2 tetapi ada pula yang sebaliknya. Galaxy S5 masih unggul di fitur water resistance, fingerprint scanner, prosesor Snapdragon 801 dan lebih lengkap bisa dilihat di bawah:

Samsung Galaxy S5 over LG G2: 
- Snapdragon 801 over Snapdragon 800 
- 16 MP 1/2.6" camera over 13 MP 1/3.06" 
- Faster, phase-detect autofocus 
- 2160p video recording over 1080p 
- MicroSD card slot 
- IP67-certified for water and dust resistance 
- Fingerprint scanner 
- Heart-rate sensor 
- Thinner - 8.1 mm over 8.9 mm 
- Wireless charging (varies by market) 

LG G2 over Samsung Galaxy S5 
- Bigger display: 5.2" over 5.1" 
- Smaller and lighter body 
- Optical image stabilization 
- FM Radio Bigger battery - 3000mAh over 2800mAh 
- Much cheaper 

Source: gsmarena

Related Post:
Feature & Specs: Samsung Galaxy S5, Ready to Hit the Market in 125 Countries
Samsung Galaxy S5 Extreme Water Test (Pool & Washing Machine)

You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Another iPhone 6 High-Quality Physical Mockup



Satu lagi penampakan foto fisik mockup perangkat iPhone 6 yang bakal hadir di September tahun ini, foto terakhir berasal dari situs asal italia "macitynet.it" yang diduga salah satu mockup iPhone 6 melengkapi beberapa foto bocoran mockup iPhone sebelumnya yang dilansir salah satu sumber di China.

Penampakan terbaru mockup iPhone 6 menampilkan tombol Power On/ OFF dan tombol volume ada di sebelah samping kanan. Tampak pula kamera belakang dengan lampu di sampingnya agak menonjol. Dari gambar diperkirakan ukuran layar sekitar 4.7 inchi sama seperti bocoran sebelumnya bahwa iPhone 6 akan tersedia dalam ukuran 4.7 dan 5.5 inchi.

Kita tunggu aja rilis resmi dari Apple....

Berikut gambar-gambaran bocoran foto mockup sebelumnya yang berasal dari situs China Feng.com:




Source: macitynet.it - Feng.com

Related Post:
New iPhone 6 Render With New Dimension and Design
Size Comparison: iPhone 6 vs iPhone 5S vs Galaxy S5 vs Other Android Phones

You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

New Untappd Badge: How To Unlock "Pyramid IPL" by @PyramidBrew



Name: Pyramid IPL

Message: 
Introducing Pyramid IPL! Ale Advocates and Lager Lovers, put your differences aside. Gather together and share the best of both worlds with our India Pale Lager. Pyramid IPL combines the citrusy hop flavors of a Northwest IPA with the smooth finish of a lager. We can all drink to that!

How To Unlock:
- Available between May 1st and May 31st, 2014
- Check-in to at least one (1) Pyramid IPL

You can follow us on Twitter @tamtomo2 and @PC_holic, add us to your circle on Google+ or like our Facebook Page to keep yourself updated on all the latest from Untappd. Checkout more Untappd Badge http://bit.ly/Untappd

Monday, April 28, 2014

Pre-order for BlackBerry Z3 Jakarta Edition Opens in Indonesia (Indosat & XL)



BlackBerry mengumumkan bahwa pelanggan di Indonesia sekarang bisa pre-order BlackBerry Z3 smartphone melalui operator telekomunikasi terkemuka di Indonesia, Indosat dan XL dengan harga Rp 2.199.000. Rilis resmi perangkat BlackBerry 10 terbaru BlackBerry Z3 akan dilangsungkan di Jakarta pada 13 Mei 2014

Edisi terbatas BlackBerry Z3 Jakarta Edition ini akan ada tulisan "Jakarta" di bagian belakang perangkat tersebut. BlackBerry Z3 memiliki layar 5 inchi, baterei diklaim tahan lama (15,5 jam talk time), kamera 5 MP dan kapasitas penyimpanan 8 GB.

Harga jual BlackBerry dipatok Rp. 2.199.000 tetapi tergantung dengan outlet dan cara pembayarannya. Tertarik dengan tawaran BlackBerry Z3 Jakarta Edition? Silahkan kunjungi halaman pre-order www.indosat.com/BBJakarta dan www.xl.co.id/blackberryz3

Rincian Paket Bundling dari Indosat (28 April – 13 Mei 2014):
- Indosat Mentari: harga Rp. 2.199.000, GRATIS Internet 10 GB selama 6 bulan. BBM Unlimited dan Super Wifi
- Indosat Matrix: harga Rp. 2.199.000 + cash discount 500.000, Gratis Internet 10 GB selama 6 bulan, BBM Unlimited dan Super Wifi
- Cash Disc. Up to IDR 300.000 di Erafone,  Cash Disc. Up to IDR 200.000 di Global Teleshop dan di Oke.com


Rincian Paket Bundling dari XL (28 April – 13 Mei 2014):
- Preorder via Jeruknipis.com: harga Rp. 2.199.000 (diskon hingga 880.000), Pasca Bayar: Promo Paket 72GB / 12 bulan dan Free BBM (5MB/hari); Pra Bayar: Promo Paket Rp 49.000/3 bulan, Benefit per bulan : 1,5 GB Data - 50 menit - 50 sms dan Free BBM
Pre-Order via elevenia.co.id: Harga Rp 2.199.000 (Potongan harga hingga Rp 550.000), Promo Paket Rp 49.000/3 bulan, 1,5 GB Data, 50 menit, 50 sms dan Free BBM


Source: Blackberry Z3 Press Release - Indosat - XL 

Related Source:
Specifications Of The New BlackBerry Z3, Jakarta Edition
Feature Of The New BlackBerry Z3, Jakarta Edition
Coming Soon: New BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta)
BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta) Segera Hadir Di Indonesia



You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Specifications Of The New BlackBerry Z3, Jakarta Edition


5" Touch display
5MP Rear camera
8GB Internal storage
15.5hrs Talk Time
540 x 960 qHD resolution BlackBerry® 10 operating system
1080p HD video recording MicroSD memory card

Design:
-Size: Height 140 mm / 5.51 in, Width 72.8 mm / 2.87 in, Depth 9.26 mm / 0.36 in
- Weight: 164g / 5.78 oz
- Navigation: All-touch screen, with intuitive gesture based navigation
- Keyboard: On screen BlackBerry Keyboard (portrait/landscape), featuring contextual auto-correction, next-word prediction, and a personalized learning engine that gets to know the way you type
- Dedicated keys: Volume Up/Down, Mute, Lock (for Power On/Off)

Display:
- Resolution: 540 x 960 qHD resolution 24-bit color depth
- Screen size: 5" diagonal, 16:9 aspect ratio

OS & desktop software:
- Operating system: BlackBerry 10 OS
- Desktop software: BlackBerry® Link software for your computer to enable synchronisation of data and media

Performance:
- Processor: Dual Core 1.2 GHz Qualcomm MSM8230
- Memory: 1.5GB RAM, 8GB Flash
- Expandable memory: Removable microSD memory card—slot located on the side of the device (Up to 32 GB)
- USB Ports: USB 2.0 high speed port—allows charging and data synchronisation of the device with a USB cable
- HDMI Port: Micro HDMI for connection to your HDTV or projector

Power:
- Battery: 2500mAH non-removable battery
- Battery Life: Up to 15.5 hours talk time, Up to 16.2 days standby time, Up to 84 hours audio playback and Up to 10 hours video playback

Camera & video:
- Rear camera: 5 megapixel auto-focus camera, Flash, continuous and touch to focus, image stabilisation, 5x digital zoom, 1080p HD video recording
- Front camera: 1.1 megapixel fixed-focus camera, 720p HD video recording

Multimedia:
- Image formats: BMP, JPG, GIF, PNG, TIFF, SGI, SVG, TSG, WBMP
- Audio & video formats: 3GP, 3GP2, M4A, M4V, MOV, MP4, MKV, MPEG-4, AVI, ASF, WMV, WMA, MP3, MKA, AAC, AMR, F4V, WAV, AWB, OGG, FLAC
- Audio & video encoding/decoding: H.264, MPEG-3, H.263, AAC-LC, AAC+, eAAC+, AMR-NB, AMR-WB, WMA 9/10, VC-1, VP6, PCM, LPCM, MPEG-2, FLAC, GSM, Vorbis, QCELP, MJPEG

Pre-loaded apps:
- Multimedia: Music, Videos, Pictures, Camera, Picture Editor, Story Maker
- Productivity: BlackBerry Hub, Universal Search, Email, Calendar, Contacts, Browser, Text Messaging, Clock, Calculator, Documents To Go™, File Manager, Adobe® Reader, BlackBerry® Remember (memos /tasks), Box™, Dropbox™, Evernote®
- Other: Phone, BBM™, BlackBerry® World™, Facebook®1, Twitter®1, LinkedIn®1, foursquare®, Games, YouTube®, Weather, Maps/Navigation, Smart Tags (NFC), Setup, Voice Control, Help, Tutorials, BBM Video

Security:
- Password protection, screen lock, and sleep mode
- BlackBerry® Balance™ technology offering dedicated profiles to keep work and personal data separate and secure

Alerts & notifications:
- Tone
- Vibrate
- On-screen or LED indicator

Voice input/output:
- Dual microphone for noise cancellation
- Hands-free headset capable
- Bluetooth headset capable
- Integrated hands-free speakerphone

Network & connectivity:
- Network bands: Tri band UMTS/HSPA+ 1, 2, 8 (2100/1900/900 MHz), Quad band GSM,GRPS/EDGE (850/900/1800/1900 MHz)
- Wi-Fi®: 802.11 b/g/n, 2.4 GHz
- Bluetooth® 4.0 Low Energy (LE) with aptX™ enabled
- GPS: Assisted, Autonomous and Simultaneous GPS, Preloaded with BlackBerry Maps application, Support for User Plane and Control Plane GPS
- NFC: BlackBerry® Tag with NFC technology enables communication between BlackBerry smartphones and other NFC-enabled devices with a tap

Advanced Sensors
- Accelerometer
- Proximity sensor
- Ambient light sensor

Accessibility:
- BlackBerry® Screen Reader, for customers with vision loss
- Face-to-face video chat with BBM™ Video
- BlackBerry® Magnify, for customers with partial vision
- Voice Control for sending messages, placing calls, search and more
- Adjustable screen brightness, scalable fonts
- Closed Captioning Support

Source: Blackberry Z3

Related Source:
- Feature Of The New BlackBerry Z3, Jakarta Edition
Coming Soon: New BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta)
BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta) Segera Hadir Di Indonesia

You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Features Of The New BlackBerry Z3, Jakarta Edition



Designed for BBM
BBM™ is the only app you need to chat, share and connect with more people, in more ways.  Add custom Indonesian BBM Stickers to your chats, or connect with the communities, personalities and brands you love with local BBM Channels.  And with BBM Now in any app, you can receive and respond to all your BBM messages from within any app without having to stop what you’re doing.



A great Bahasa typing experience on glass
Switching between Bahasa Indonesia and English has never been easier. The BlackBerry® Keyboard on the BlackBerry Z3, Jakarta Edition learns how you write and adapts to how you type. It understands what you want to say and suggests words to help you type faster, more accurately and with the least amount of effort – even between English and Bahasa Indonesia, making this a unique typing experience on glass.



Make the most of connections
Simply peek into BlackBerry® Hub from any application with a swipe to effortlessly flow in and out of all your messages. And with a pinch, BlackBerry® Priority Hub will filter what’s important to you to help you stay organized, in control and on top of all your conversations.

Share quickly and easily
Discover Smart Sharing on the BlackBerry Z3, Jakarta Edition, a faster, more intuitive way to share pictures, files, links or documents. It offers suggestions on with whom and how to share with a touch of a button based on your past activity.


The perfect shot every time
Pinpoint and adjust elements of your picture to get the photo you want with Time Shift mode. And with built-in photo editing, choose from 16 artistic filters to add your own artistic flare. Use BlackBerry® Story Maker to weave those moments together with your favorite tracks and special effects to create a movie in just a few swipes.

Rich, fast browsing
The BlackBerry® Browser on BlackBerry 10 has been completely reinvented to help you quickly browse, read, and share online content. Pages load incredibly fast, render beautifully and can be formatted for your screen, making web pages easier to read.


Stay in the flow
With Instant Previews, you can preview incoming BBM, text and email messages from within any app on your BlackBerry Z3, Jakarta Edition. Just touch them to be taken directly to that message in the BlackBerry Hub, or respond to your BBM and text chats without leaving the app you are in.  Whether browsing the web or watching a movie, you don’t have to stop what you’re doing.


A battery that puts in the hours
When you need your BlackBerry Z3, Jakarta Edition to be there for you, it steps up to the plate. Up to 15.5 hours of talk time and 16.2 days of standby1 means that no matter what your day brings, your BlackBerry smartphone will always have your back.


Apps, music and more
The BlackBerry® World™ storefront gives you recommendations so it's easy to find something new, including the best Indonesian apps like Kompas/Detik, Klik Musik, 21 Cineplex and many others.

Download apps, games, music, videos and books, and experience it all in vivid detail on the big 5” screen.




Switching phones is easy
Import your data. 
Bring your contacts, pictures, apps and more from your old smartphone to your new BlackBerry Z3, Jakarta Edition.

Sync with your computer
BlackBerry Link easily syncs your computer and your BlackBerry Z3, Jakarta Edition to organise your content.

Source: Blackberry Z3

Related Source:
- Specifications Of The New BlackBerry Z3, Jakarta Edition
Coming Soon: New BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta)
BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta) Segera Hadir Di Indonesia


You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Saturday, April 26, 2014

Dual SIM Samsung Galaxy Core 2: Specs & Photo Leaks



Samsung Galaxy Core 2 sebagai ponsel smartphone penerus Galaxy Core, Galaxy Core Plus dan Galaxy Core Advance segera akan rilis bulan Mei tahun ini. Bocoran gambar dan spesifikasi Galaxy Core 2 dengan kode produk SM-G355H ini sudah ada di salah satu website Rusia dengan dimensi 129,7 x 67,9 x 9,8 mm.

Dari bocoran gambar tersebut terlihat bahwa ponsel Galaxy Core 2 memiliki 1 tombol fisik "Home" di antara tombol "recent apps" dan tombol "back". Galaxy Core 2 merupakan ponsel Dual SIM dengan layar berukuran 4,5 inchi, menggunakan prosesor quad-core 1,2 GHz, 512 MB RAM, 4 GB internal storage dan dapat ditambahkan kartu microSD.

Untuk urusan fotografi, Galaxy Core 2 dilengkapi kamera 5 MP (back) dan 0,3 MP (front-facing), baterei yang digunakan 2.000 mAH serta dilengkapi software Samsung's TouchWiz dan Android KitKat.  Ponsel Galaxy Core 2 mulai dipasarkan di Rusia sekitar tanggal 20 Mei 2014 dengan harga RUR9,990 atau sekitar $277 atau 3 jutaan rupiah. Tertarik?

Source: GSM Arena - Hi-Tech


You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Google Update YouTube for Android with Auto-Generated Playlist YouTube Mix



YouTube saat ini menjadi salah satu pilihan untuk menikmati musik selain beberapa layanan streaming musik yang tersedia di perangkat mobile saat ini. Sesuai dengan kebutuhan pengguna YouTube tersebut Google merilis versi baru YouTube for Android dengan fitur YouTube Mix yang memungkinkan pengguna YouTube menikmati music video melalui perangkat Android secara autogenerated dalam bentuk playlist.

Dengan adanya fitur YouTube Mix tersebut pengguna tak perlu repot-repot mencari music video atau membuat playlist secara khusus tetapi hanya dengan mencari music video tertentu yang diinginkan maka akan terbentuk playlist YouTube Mix yang siap kita putar (liat screenshot di bawah).

Selain fitur YouTube Mix, versi terbaru YouTube for Android menambahkan fitur "reply to comments", meningkatkan kualitas video untuk Android 4.2 ke atas, fitur untuk menghapus komentar kita sendiri, mengetahui komentar apakah di-share secara private atau public, melakukan share dan like suatu playlist.

Bagi pengguna Android silahkan update aplikasi YouTube for Android di Google Play Store dan follow akun kami di http://www.youtube.com/tamtomo2

Source: Play Store

What's New 
* YouTube Mix automatic playlists for music videos 
* Reply to comments * Improved video quality for Android 4.2 and above 
* Delete your own comment * See if a comment was shared privately or publicly 
* Share and like playlists 
* Your liked and personal playlists appear in the left-hand guide drawer

Screenshot:








You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

New iPhone 6 Render With New Dimension and Design



Satu lagi bocoran render perangkat iPhone 6 yang bakal rilis akhir tahun ini melengkapi bocoran yang sudah ada sebelumnya. Kali ini dari situs Ukraina yang memposting beberapa foto render iPhone 6 dengan bentuk dan dimensi yang berbeda dibanding iPhone sebelumnya.

Dengan ukuran layar 4,7 inchi atau lebih panjang dibanding iPhone 5 tetapi memiliki ukuran yang lebih tipis hanya 6 mm dengan sisi yang membulat dan mirip desain iPad baru. Ada tombol "Home" dengan TouchID. Dimensi iPhone 6 dari render situs tersebut adalah 138x67x6 mm dan silahkan perhatikan gambar di bawah, siapa tahu nanti aslinya juga seperti ini meskipun banyak rumor selain ukuran 4,7 inchi juga akan tersedia ukuran lebih besar 5,5 inchi.






Berikut juga perbandingan dimensi antara iPhone 6 dan iPhone 5s:




Perhatikan juga perbandingan dimensi antara iPhone 6 dengan HTC One (M8) dan Samsung Galaxy S5:



Source: UkrainianiPhone

Related Source:
Size Comparison: iPhone 6 vs iPhone 5S vs Galaxy S5 vs Other Android Phones

You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Friday, April 25, 2014

Pinterest Introduces Guided Search, Custom Categories and Related Pins


Layanan social network Pinterest hari ini merilis fitur baru "Guided Search" bagi pengguna aplikasi mobile iOS dan Android yang dapat digunakan untuk mencari hal-hal yang disukai dengan mudah dari pada melakukan pencarian dengan search engine lain.

Fitur "Guided Search" saat ini tersedia di aplikasi Pinterest for iOS v.3.6 dan Pinterest for Android v.2.7.1, penggunaan cukup mudah dengan hasil yang memuaskan. Silahkan coba seperti screenshot di bawah, buka halaman "Home" dan klik tombol "Search" di sebelah kiri atas, masukkan kata kunci "Men's Style", akan ditunjukkan beberapa pilihan item yang sedang trending misalnya "Summer" dan tambahkan kata kunci yang lebih spesifik misalnya "black".

Fitur baru "Guided Search" merupakan salah satu dari 3 hal baru yang diumumkan oleh Pinterest antara lain "Custom Categories" dan "Related Pins". Sebelumnya pengguna Pinterest hanya bisa memilih kategori yang sudah disediakan Pinterest (total ada 32 kategori) dan saat ini bisa menambahkan kategori sesuai keinginan melalui aplikasi mobile. "Related Pins" merupakan pin pengguna lain yang relevan dan akan tampil saat kita membuka salah satu item tertentu. Fitur-fitur "Guided Search" dan "Related Pins" akan banyak dimanfaatkan oleh para advertiser di Pinterest.

Pinterest saat ini bisa diakses melalui versi web, versi mobile di Android dan iOS (iPhone, iPad dan iPod Touch), sampai saat ini sudah ada 750 juta "boards" dan 30 miliar Pins yang diposting di Pinterest. Tertarik? silahkan download di App Store atau Play Store dan jangan lupa follow akun Pinterest kami di http://www.pinterest.com/tamtomo/

Source: Pinterest Blog - App Store - Play Store

Screenshot:








Thursday, April 24, 2014

Apple Releases iOS 7.1.1 for iPhone, iPad and iPod Touch With Improvements & Bug fixes



Hari ini Apple merilis versi baru iOS 7.7.1 software untuk perangkat iPhone 4, iPhone 4S, iPhone 5, iPhone 5s, iPhone 5c, iPad 2, iPad Mini dan iPod Touch (5th Gen) yang dapat didownload secara OTA (over the air) atau melalui iTunes. 

Update iOS kali ini termasuk improvements, bug fixes dan security updates:
- Improvements Touch ID fingerprint recognition
- Bug fixes yang berdampak pada responsivitas keyboard
- Perbaikan terhadap isu pada saat menggunakan keyboard bluetooth dengan VoiceOver.

Silahkan melakukan update iOS ke versi terbaru 7.1.1, kunjungi juga informasi tentang update security di IOS 7.1.1 ini di halaman http://support.apple.com/kb/HT1222

Source: Support Apple

Size Comparison: iPhone 6 vs iPhone 5S vs Galaxy S5 vs Other Android Phones


Gambar-gambar bocoran penampakan perangkat iPhone 6 sudah banyak beredar mulai dari bocoran casing, bocoran spesifikasi dalam bentuk foto dan video maupun rendering dan konsep iPhone 6 yang sangat menarik termasuk ukuran yang lebih panjang dibanding pendahulunya. Beberapa rumor yang berkembang menyebutkan Apple bakal merilis dua versi iPhone dengan ukuran yang berbeda yakni 4.7 inchi dan 5.5 inchi. iPhone 6 diperkirakan dilengkapi dengan layar display dari kristal saphire.

Diperkirakan iPhone 6 versi 4.7 inchi akan beredar sekitar bulan september tahun ini, sedangkan versi 5.5 inchi diperkirakan baru akan rilis di akhir tahun 2014 ini.

Berikut perbandingan iPhone 6 dengan beberapa produk Apple yang lain (iPhone 5S, iPad Mini, dan iPad Air):


Source: MacRumors

Selain gambar-gambar perbandingan iPhone 6 dengan beberapa produk Apple lain, salah satu postingan forum di MacRumors juga membahas perbandingan iPhone 6 dengan beberapa gadget Android sepert Galaxy S5, Galaxy S3, HTC One (m8), HTC One (m7), Nexus 5, LG G2, LG G2 Mini dan Motorola Moto X.

Silahkan perhatikan gambar di bawah ini dan klik buat memperjelas gambar:






Source: MacRumors Forum



You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.

Wednesday, April 23, 2014

New Untappd Badge: How To Unlock "Pittsburgh Craft Beer Week (2014)" #PCBW2014



Name: Pittsburgh Craft Beer Week (2014)

Message: 
Thanks for participating in Pittsburgh Craft Beer Week 2014 and checking out the Pittsburgh craft beer scene. Looking for more events and fun? Check out more #PCBW2014 events here: www.pittsburghcraftbeerweek.com. Cheers!

How To Unlock:
- Available during Pittsburgh Craft Beer Week Starting April 24th and running through May 4th
- Check-in at at least 2 participating venues listed here during Pittsburgh Craft Beer Week
- Add Location

Venue Example:

The Steel City is ready to once again let loose a barrage of beer tastings, food pairings and more as Pittsburgh Craft Beer Week gears up for 2014. From April 24th through May 4th, a collaboration between local breweries, distributors and restaurants will bring the best of craft beer the Pittsburgh region has to offer to the masses. - [Blog Untappd]

You can follow us on Twitter @tamtomo2 and @PC_holic, add us to your circle on Google+ or like our Facebook Page to keep yourself updated on all the latest from Untappd. Checkout more Untappd Badge http://bit.ly/Untappd

Coming Soon: New BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta)



Rilis perangkat BlackBerry terbaru BlackBerry Z3 atau dikenal dengan BlackBerry Jakarta sudah di depan mata. Perangkat BlackBerry dengan OS 10 harga murah ini merupakan kerjasama BlackBerry dan Foxconn yang khusus di pasarkan di Indonesia dan negara berkembang. Silahkan baca postingan sebelumnya "BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta) Segera Hadir Di Indonesia"

Halaman khusus BlackBerry Z3 di website resmi BlackBerry juga sudah dapat diakses meskipun belum lengkap menjelaskan fitur dan spesifikasi secara detail. Di bagian atas masih dengan kalimat SEGERA HADIR DI INDONESIA. BLACKBERRY Z3. Terhubung dan berbagi dengan lebih mudah dari sebelumnya. Layar 5” yang memukau. Baterai yang tahan lama. Harga yang terjangkau.

Berikut keterangan tentang BlackBerry Z3:

Pengalaman mengetik Bahasa Indonesia terbaik pada layar sentuh. 
BlackBerry® Keyboard di BlackBerry Z3 mempelajari cara Anda mengetik dan menyesuaikannya dan beralih antara Bahasa Indonesia ke Bahasa Inggris belum pernah semudah ini.



Dirancang untuk BBM 
Tambahan stiker BBM™ pada percakapan Anda, atau terhubung dengan komunitas, selera, dan merk yang Anda sukai di BBM Channels lokal.




Aplikasi lokal dan konten Indonesia 
Banyak aplikasi Indonesia yang Anda ketahui dan sukai akan segera tersedia di smartphone BlackBerry Z3 Anda.




BlackBerry Hub
Cukup intip BlackBerry® Hub dari aplikasi mana pun dengan sekali geseran untuk memunculkan dan menyembunyikan semua pesan Anda dengan mudah.

BlackBerry Story Maker dan Mode Time Shift
Tentukan dan atur elemen gambar untuk mendapatkan foto yang Anda inginkan dengan mode Time Shift. Dan gunakanlah BlackBerry® Story Maker untuk merangkai saat-saat itu bersama dengan lagu favorit dan efek khusus Anda.

Browser
BlackBerry® Browser di BlackBerry® 10 telah sepenuhnya diciptakan kembali untuk membantu Anda menelusuri, membaca, dan berbagi konten online dengan cepat. Halaman memuat sangat cepat, merender dengan indah, dan dapat diformat untuk layar Anda.

Pratinjau Langsung
Pratinjau pesan BBM, SMS, dan email dari dalam aplikasi apa pun di smartphone BlackBerry Z3 Anda dengan Pratinjau Langsung. Cukup sentuh untuk dibawa langsung ke pesan di BlackBerry Hub, atau respons BBM dan chatting teks Anda tanpa meninggalkan aplikasi yang sedang Anda gunakan.




Source: BlackBerry Indonesia
Baca Juga Yang Ini: BlackBerry Z3 (BlackBerry Jakarta) Segera Hadir Di Indonesia

You can add us to your circle on Google+, follow us on Twitter, join on Pinterest or Instagram, or like our Facebook page to keep updated on all the latest tech, gadget and social media news.