Search

Friday, March 11, 2011

New Foursquare Badge: How To Unlock "Platformer" Badge



Name: Platformer

Message: "There's a good chance you don't even know how you unlocked this badge, but you got it for OAuth'ing and using three Apps built on the foursquare API. If you understand what that means, and love Scala sandwiches, we're hiring! foursquare.com/jobs"

How To Unlock: Check-in using 3 different Foursquare Apps (foursquare API).
Example: "HootSuite", "TweetDeck" and "picplz" Foursquare Apps Link http://foursquare.com/apps

Cara Menggunakan Aplikasi:
Badge "Platformer" edisi SXSW ini sangat unik untuk mendapatkannya yaitu kita harus bisa menggunakan aplikasi pihak ketiga yang terhubung dengan "foursquare API" untuk melakukan check-in, shouting maupun upload foto di foursquare. Ada beberapa contoh aplikasi yang bisa digunakan, contohnya sebagai berikut:

TweetDeck: 
Buka dulu alamat situsnya http://www.tweetdeck.com/ buat pengguna PC bisa menggunakan TweetDeck for Desktop atau TweetDeck for Chrome, aplikasi ini tersedia juga buat perangkat iPhone/ iPad dan Android.
Setelah disambung dengan akun foursquare, aplikasi ini bisa digunakan untuk check-in dan shout langsung (sebelumnya atur/ set terlebih dahulu lokasi atau bisa juga melihat dari history check-in)

HootSuite:
Buka dulu alamat http://hootsuite.com/ buat pengguna PC bisa langsung menggunakan dari browser setelah login sedangkan bagi pengguna BlackBerry bisa mengunduh terlebih dahulu di alamat aplikasi ini di alamat http://hootsuite.com/blackberry-download.
Setelah tersambung dengan akun foursquare, aplikasi HootSuite bisa digunakan untuk "Shout" saja bukan "check-in) ke akun foursquare.

picplz:
Buka dulu halaman http://picplz.com/ melalui PC untuk melakukan pendaftaran dan
menghubungkan akun foursquare ke "picplz". Aplikasi ini hanya tersedia untuk pengguna iPhone/ iPad dan Android dan bisa digunakan untuk "upload foto" dan melakukan "check-in" yang di share ke akun foursquare.

Instagram:
Buka dulu halaman http://instagr.am/ untuk mendownload dan registrasi aplikasi Instagram buat iPhone/ iPad. kemudian sambungkan akun foursquare ke Instagram sebelum digunakan untuk upload foto dan check-in.

Untappd:
Buka dulu halaman http://untappd.com untuk pendaftaran atau login ke layanan yang bisa digunakan untuk "brewing" dan "check-in" serta di share ke foursquare.

Menggunakan 3 aplikasi berbeda di atas (sebagian contoh aplikasi) digunakan buat unlock badge "Platformer" syaratnya adalah semua "check-in", ""photo upload" dan "shout" berhasil dilakukan dan untuk mengetahui keberhasilan bisa diliat di halaman "History" check-in kemudian klik "icon" sebelah kanan "History" checkin yaitu "leave a comment" sampai terhubung dengan link check-in dan akan tertera data check-in termasuk aplikasi yang digunakan dan point yang didapatkan (liat screenshoot bawah).

Screenshoot:


No comments: